Ketua DPW PERPAM BANTEN Apresiasi Rekrutmen PPK Yang di Laksanakan KPU Pandeglang

    Ketua DPW PERPAM BANTEN Apresiasi Rekrutmen PPK Yang di Laksanakan KPU Pandeglang

    Lebak, PublikBanten id Pandeglang -  Ketua DPW Perisai Pembela Aspirasi Masyarakat (Perpam) Banten
    mengapresiasi rekrutmen Panitia Pemilih Kecamatan (PPK) yang dilaksanakan oleh KPU Kabupaten Pandeglang. Selasa  (21/05/24).

    Ketua DPW Perpam Provinsi Banten, Erland Felany Fazry, SH. menilai proses rekrutmen PPK oleh KPU Pandeglang mengedepankan asas transparan dan keterbukaan publik. Hal ini terlihat, kata Erland, dari pelaksanaan tes tertulis atau Computer Assisted Test (CAT) yang mengutamakan asas keterbukaan. 

    "Tahapan yang mengedepankan keterbukaan publik akan menghasilkan SDM PPK yang berintegritas dan mampu menjalankan tugas-tugas penyelengaraan Pilkada yang akan datang" Ungkapnya.

    "Sistem rekrutmen yang terbuka juga menjadi tolak ukur publik atau masyarakat agar memiliki kepercayaan kepada penyelengara Pemilu (Kecamatan)"Pungkasnya.


    ( Kaperwil Banten*Red)

    kpu kabupaten pandeglang apresiasi rekrutmen ( cat) erland dpw banten perpam
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    ORMAS JARUM INDONESIA (Organisasi Masyarakat...

    Artikel Berikutnya

    Diduga Dipotong Oknum wali kelas , Bantuan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Program Ketahanan Pangan,  Zona Bakamla Tengah Tanam 10.000 Bibit Cabai
    Hendri Kampai: Menakar Kinerja KPK Memberantas Korupsi, Sebuah Refleksi Angka dan Realita
    Rutin Patroli KRYD, Brimob Banten Antisipasi Terjadinya Gangguan Kamtibmas

    Ikuti Kami